Let’s travel together.

10+ HP Realme Harga 1 Jutaan Terbaik & Terbaru 2022

0

HP Realme harga 1 jutaan – Salah satu vendor smartphone yang sedang naik daun akhir-akhir ini adalah Realme. Pasalnya vendor yang merupakan sub-brand Oppo ini kerap mendatangkan berbagai HP dengan harga murah namun dengan spesifikasi mumpuni.

Dapat dilihat pada segmen entry-level, kini sudah banyak HP Realme 1 jutaan RAM 4GB yang juga memiliki baterai besar. Perfoma HP Realme juga mumpuni untuk gaming, sehingga tak heran jika HP Realme gaming 1 jutaan banyak diburu di pasar gadget.

Realme memang identik dengan keunggulan seperti layar lebar, desain kekinian, RAM besar serta kamera terbaik. Nah, bagi kamu yang ingin mencari referensi HP Realme sejutaan dengan spesifikasi tinggi. Berikut rekomendasi HP Realme 1 jutaan terbaik.

HP Realme Harga 1 Jutaan Terbaik 2022

Realme C21Y

Spesifikasi
HargaRp 1,7 jutaan (4/64GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetUnisoc T610 (12 nm)
RAM & ROM3/32GB, 4/64GB
Kamera Belakang13 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan5 MP
Baterai5000 mAh

Realme C21

Realme C21
Spesifikasi
HargaRp 1,6 jutaan (3/32GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetMediaTek Helio G35 (12 nm)
RAM & ROM3/32GB, 4/64GB
Kamera Belakang13 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan5 MP
Baterai5000 mAh

Realme C20

Spesifikasi
HargaRp 1,2 jutaan (2/32GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetMediaTek Helio G35 (12 nm)
RAM & ROM2/32GB
Kamera Belakang8 MP
Kamera Depan5 MP
Baterai5000 mAh

Realme Narzo 30A

HP Realme 1 Jutaan Terbaik - Narzo 30A

HP Realme 1 jutaan terbaik RAM 4 GB berikutnya adalah Realme Narzo 30A. Ponsel yang dirilis pada bulan Maret 2021 ini membawa beberapa poin yang sangat menarik. Pada sektor dapur pacu, Realme Narzo 30A ditenagai chipset MediaTek Helio G85.

Pada sisi depan, HP Realme gaming 1 jutaan ini membawa layar berpanel IPS dengan dimensi 6.5 inci yang memiliki resolusi HD+. Narzo 30A juga dibekali daya yang prima dengan mengandalkan baterai 6000 mAh. Tak lupa, fitur pengisian cepat 18W juga telah disematkan.

Spesifikasi
HargaRp 1,7 jutaan (4/64GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetMediatek Helio G85 (12 nm)
RAM & ROM4/64GB
Kamera Belakang13 MP + 2 MP
Kamera Depan8 MP
Baterai6000 mAh; 18W

Realme C15 & Qualcomm Edition

HP Realme 1 Jutaan RAM 4GB - C15

Realme C15 hadir dengan spesifikasi unggulan yaitu baterai berkapasitas 6000 mAh yang sudah mendukung fast charging hingga 18W. Tentunya HP Realme harga 1 jutaan RAM 4GB dan baterai besar ini cocok untuk kamu yang memiliki mobilitas tinggi di luar ruangan.

Untuk jeroan, HP Realme C15 ini ditopang oleh dua varian SoC hemat daya, yakni seri MediaTek Helio G35 atau Qualcomm Snapdragon 460. HP realme Snapdragon ini membawa tiga varian memori yang bisa kamu pilih, yakni 3/64GB, 4/64GB dan 4/128GB.

Spesifikasi
HargaRp 1,8 jutaan (4/64GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetMediatek Helio G35 (12 nm) / Qualcomm Snapdragon 460 (11 nm)
RAM & ROM3/64GB, 4/64GB, 4/128GB
Kamera Belakang13 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan8 MP
Baterai6000 mAh; 18W

Realme C3

HP Gaming Realme 1 Jutaan - Realme C3

HP Realme terbaik harga 1 jutaan selanjutnya adalah Realme C3. HP yang menjadi penerus seri C2 ini hadir dengan kesan berbeda dan performa yang lebih mumpuni sebagai smartphone gaming murah Pasalnya HP ini telah dibekali chipset MediaTek Helio G70.

Pada sisi grafis, Realme C3 ditopang oleh GPU Mali-G52 2EEMC2. Dengan spesifikasi yang dimiliki, ponsel ini mampu menghasilkan performa yang memukau di kelasnya. Selain itu, Realme C3 juga dibekali baterai besar dengan kapasitas 5000 mAh.

Spesifikasi
HargaRp 1,8 jutaan (4/64GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1560 piksel
ChipsetMediatek Helio G70 (12 nm)
RAM & ROM3/32GB, 4/64GB
Kamera Belakang12 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan5 MP
Baterai5000 mAh

Realme C12

HP Realme 1 Jutaan C12

Dan seri HP Realme harga 1 jutaan terbaik berikutnya juga datang dari C Series, kali ini giliran Realme C12. Sama seperti seri C15, HP ini juga memiliki poin penjualan pada sektor daya. Yang mana Realme C12 ini dibekali baterai berkapasitas 6000 mAh.

Dibagian performa, HP Realme C12 juga mengusung chip favorti entry-level MediaTek Helio G35 yang ditemani RAM berkapasitas 3GB. HP harga 1 jutaan ini juga menawarkan triple camera untuk kebutuhan fotografi dengan konfigurasi 13 MP + 2 MP + 2 MP.

Spesifikasi
HargaRp 1,4 jutaan (3/32GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1560 piksel
ChipsetMediatek Helio G35 (12 nm)
RAM & ROM3/32GB
Kamera Belakang13 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan5 MP
Baterai6000 mAh

Realme C21

Realme C21

Meluncur pada bulan Maret 2021, Realme C21 datang dengan layar mini drop seluas 6.5 inci yang memiliki resolusi HD+. Seperti pendahulunya, HP ini juga diotaki chip MediaTek Helio G35 dengan GPU PowerVR GE8320. Realme C21 memiliki 2 varian memori, yaitu 3/32GB dan 4/64GB.

Di sisi belakang, HP Realme 1,5 jutaan terbaru ini mengusung modul kamera berbentuk persegi yang berisi setup triple camera. HP Realme C21 juga ditenagai baterai jumbo berkapasitas 5000 mAh, tentunya ini akan membuatnya awet seharian untuk penggunaan normal.

Spesifikasi
HargaRp 1,5 jutaan (3/32GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetMediatek Helio G35 (12 nm)
RAM & ROM3/32GB, 4/64GB
Kamera Belakang13 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan5 MP
Baterai5000 mAh

Realme C11

HP Realme 1 Jutaan - Realme C11
  • Harga: Rp 1,4 jutaan (3/32GB)
  • Layar: IPS LCD 6.5 inci, 720 x 1560 piksel
  • Chipset: Mediatek  Helio G35 (12 nm)
  • Prosesor: Octa-core 2.3 GHz Cortex-A53
  • RAM & ROM: 2/32GB, 3/32GB
  • Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP (depth)
  • Kamera Depan: 5 MP
  • Baterai: Li-Po 5000 mAh

Realme C11 rilis sebagai penerus C2 untuk seri HP Realme harga 1 jutaan RAM 3GB. Smartphone ini hadir layar 6,5 inci beresolusi HD+. Untuk dapur pacu, Realme C11 ditopang chipset MediaTek Helio G35 dengan CPU Octa-core 2.3GHz.

Realme C11 datang dengan dua varian memori yaitu RAM 2GB dengan internal 32GB dan RAM 3GB dengan memori 32GB. Lebih lanjut, baterai jumbo berkapasitas 5000mAh telah disematkan sehingga Realme C11 memiliki daya yang mumpuni.

Realme 3

HP Realme 1 Jutaan - Realme 3

Keempat ada Realme 3, HP ini hadir dengan layar IPS LCD 6,2 inci beresolusi 720×1520 pixel. Realme 3 ditanamkan chipset MediaTek Helio P60 (12 nm) berkecepatan hingga 2.0 GHz yang didampingi GPU Mali-G72 MP3, yang tentunya sudah cukup untuk menjalankan game kekinian dengan settingan yang sesuai.

Pada sisi kamera, HP Realme harga 1 jutaan ini memiliki dual kamera belakang beresolusi 13 MP dan 2 MP depth sensor. Untuk kamera selfienya sendiri beresolusi 13 MP. Untuk menunjang ketahanan daya baterai, HP ini dibekali baterai berkapasitas 4230 mAh.

Spesifikasi
HargaRp 1,8 jutaan (3/64GB)
LayarIPS LCD, 6.22 inci, 720 x 1520 piksel
ChipsetMediatek Helio P60 (12 nm)
RAM & ROM3/32GB, 4/64GB
Kamera Belakang13 MP + 2 MP
Kamera Depan13 MP
Baterai4230 mAh

Realme 5

HP Realme 1 Jutaan - Realme 5

HP Realme harga 1 jutaan selanjutnya datang dari seri Realme 5. Smartphone ini dikemas dengan layar 6,5 inci HD+. Dibagian performa HP ini membawa chipset Snapdragon 665 AIE (11 nm) yang berkecepatan hingga 2.0 GHz dengan GPU Adreno 610.

Dengan chipset seri 6 tersebut, HP Realme 5 ini dapat menjalankan game seperti PUBG dengan lancar disettingan smooth ultra. Untuk menunjang aktivitas harian seperti multitasking dan gaming, HP ini sudah dibekali dengan baterai besar berkapasitas 5000 mAh.

Untuk sektor fotografi, HP Realme 1 jutaan RAM 3 – 4GB ini dibekali quad kamera dengan lensa utama beresolusi 12 MP, 8 MP ultrawide, 2 MP lensa makro serta 2 MP depth sensor. Pada bagian kamera depan, smartphone ini ditempati oleh lensa bersolusi 13 MP.

Spesifikasi
HargaRp 1,7 jutaan (3/32GB)
LayarIPS LCD, 6.5 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetQualcomm Snapdragon 665 (11 nm)
RAM & ROM3/32GB, 3/64GB, 4/128GB
Kamera Belakang12 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan13 MP
Baterai5000 mAh

Realme 5i

HP Realme 1 Jutaan - Realme 5i

Realme 5i bisa dibilang merupakan seri downgrade dari Realme 5 yang di rilis awal tahun 2020. Smartphone ini memiliki spesifikasi utama yang hampir mirip dengan Realme 5, yaitu chipset Snapdragon 665 dan baterai berkapasitas 5000 mAh serta RAM 3GB hingga 4GB.

Pada sisi kamera, Realme 5i juga dibekali quad qamera dengan setup 12 MP, 8 MP ultrawide, 2 MP makro dan 2 MP depth sensor. Di sisi depan, terdapat satu lensa beresolusi 8 MP. Dengan spesifikasi yang dimiliki, tak heran jika Realme 5i menjadi HP Realme terbaik Rp 1 jutaan.

Spesifikasi
HargaRp 1,8 jutaan (3/32GB)
LayarIPS LCD, 6.52 inci, 720 x 1600 piksel
ChipsetQualcomm Snapdragon 665 (11 nm)
RAM & ROM3/32GB, 3/64GB, 4/128GB
Kamera Belakang12 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan8 MP
Baterai5000 mAh

Itulah daftar HP Realme harga 1 jutaan paling rekomendasi di tahun 2021. Dengan budget di bawah 2 juta, kamu bisa mendapatkan HP Realme yang berkualitas dan spesifikasi mumpuni di atas. Sekian saja artikel ini dan semoga bermanfaat.

Artikel terkait
Tinggalkan komen