Let’s travel together.

Build Granger Tersakit 2022 | Item, Emblem, Spell

0

Build Granger tersakit 2022 – Granger merupakan Marksman Mobile Legends yang memiliki skill dengan burst damage yang mampu menghabisi lawan dengan cepat. Berbeda dengan Marksman pada umumnya, kekuatan utama Granger berada pada skill 1-nya yakni Rhapsody.

Skill ultimate (Death Sonata) memiliki jangkauan yang luas sehingga dapat membunuh lawan dari kejauhan dengan brush damage yang mematikan. Karena mengandalkan skill, Granger dapat mendominasi early game meskipun belum memiliki item corenya yaitu Blade of Despair dan Endless Battle.

Nah, bagi kamu yang ingin menggunakan hero Granger ini. Yuk simak rekomendasi build Granger paling sakit dan terbaik berikut mulai dari equipment item, emblem hingga battle spell yang sering digunakan top global dan pro player.

Build Granger Tersakit 2022

Build Granger Tersakit 2022

Inilah build item Granger tersakit 2022 top global. Build ini memiliki Physical Attack yang tinggi dan 30% CD Reduction. Dengan kombinasi Malefic Roar, yang sangag cocok digunakan untuk melawan hero dengan Defense tinggi seperti Tank dan Fighter.

  • Magic Shoes: Menambah 40 Movement Speed dan 10% Cooldown Reduction.
  • Blade of Despair: Meningkatkan 160 Physical Attack dan 5% Movement Speed. Pasif item ini akan meningkatkan 25% Physical Attack hero ketika menyerang lawan dengan HP dibawah 50% (2 detik).
  • Hunter Strike: Memberikan 80 Physical Attack, 10% Cooldown Reduction dan 15 Physical PEN. Pasif ini item akan meningkatkan 60% Movement Speed (3s) Granger ketika memberikan Damage 5 kali berturut-turut.
  • Endless Battle: Menambah 65 Physical Attack, 250 HP, 5 Mana Regen, 10% Cooldown, 10% Lifesteal dan 5% Movement Speed. Setelah menggunakan skill, Basic Attack berikutnya akan memberikan True Damage sebesar 60% Physical Attack lalu meningkatkan 10% Movement SPD.
  • Brute Force: Item ini meningkatkan 770 HP dan 45 Physical Defense. Menggunakan skill dan Basic Attack akan meingkatkan 2% Movement Speed dan Physical serta Magical Dafense sebanyak 4. Berlangsung selama 4 detik, stack hingga 5 kali.
  • Malefic Roar: Meningkatkan 60 Physical Attack dan 35% Physical Attack. Setiap poin Physical Defense lawan akan meningkatkan 0.05% Physical PEN ketika Granger memberikan Damage, dibatasi hingga 20%.

Rekomendasi Build Granger

Rekomendasi Build Granger Damage 5000

Build item Granger berikutnya juga memiliki Damage tinggi, namun dengan durabilitas yang juga seimbang dengan penambahan item Defense yaitu Immortal.

  • Warior Boots: Menambah 40 Movement Speed dan 22 Physical Defense. Granger akan meningkatkan Physical Defense sebanyak 5 hingga 25 poin setiap menerima Basic Attack, efek ini bertahan 3 detik.
  • Blade of Despair: Meningkatkan 160 Physical Attack dan 5% Movement Speed. Pasif item ini akan meningkatkan 25% Physical Attack ketika Granger menyerang lawan dengan HP dibawah 50% (2 detik).
  • Brute Force: Item ini meningkatkan 770 HP dan 45 Physical Defense. Menggunakan skill dan Basic Attack akan meingkatkan 2% Movement Speed, Physical & Magical Dafense sebanyak 4. Berlangsung selama 4 detik, stack hingga 5 kali.
  • Endless Battle: Menambah 65 Physical Attack, 250 HP, 5 Mana Regen, 10% Cooldown, 10% Lifesteal dan 5% Movement Speed. Setelah menggunakan skill, Basic Attack berikutnya akan memberikan True Damage tambahan sebesar 60% Physical Attack lalu meningkatkan 10% Movement Speed.
  • Malefic Roar: Meningkatkan 60 Physical Attack dan 35% Physical Attack. Setiap poin Physical Defense lawan akan meningkatkan 0.05% Physical PEN ketika memberikan Damage, dibatasi hingga 20%.
  • Immortal: Item ini meningkatkan 800 HP dan 40 Physical Defense. Bangkit setelah tereliminasi setelah 2.5 detik dan memperoleh 15% HP dan Shield 220 – 1200 (3 detik). Pasif Immortality memiliki Cooldown 210 detik.

Emblem Granger Terbaik

  • Custom Assasin: Dengan emblem ini, Granger akan difokuskan dengan artibut Physical Attack dan Penetration untuk menghasilkan damage yang lebih sakit. Talent Killing Spree akan memulihkam 12% HP dan meningkatkan Movement Speed sebesar 15% selama 5 detik ketika membunuh lawan.

Battle Spell Granger Terbaik

Battle Spell Granger Terbaik
  • Purify: Apabila melawan yang hero memiliki banyak skill crowd control (CC), seperti Guinevere, Selena dan Chou, maka battle spell Purify adalah pilih yang tepat.
  • Flicker: Granger mudah untuk oleh assasin atau mage. Flicker adalah pilihan yang tepat untuk melarikan diri dan mengejar lawan.
  • Retribution: Spell ini cocok untuk membuat Granger lebih cepat farming di jungle. Sehingga Granger dapat menaikkan level dan mendapatkan item dengan lebih cepat.

Skill Granger

Pasif Granger – Caprice

Pasif Caprice

Granger dapat mengisi ulang sebanyak 6 peluru sekaligus. Setiap peluru ke-6 yang mengenai lawan akan mengeluarkan critical damage. Basic attack Granger memiliki damage yang lebih banyak, namun dia hanya mendapatkan 50% attack speed dari equipment dan emblem.

Skill 1 Granger – Rhapsody

Skill 1 Rhapsody

Granger mengisi senjatanya dengan peluru dan menembakkan semua pelurunya ke depan. Setiap peluru memberikan 15(+80% Total Physical ATK Physical Damage kepada lawan.

Skill 2 Granger- Rondo

Skill 2 Rondo

Granger dapat melakukan blink ke arah diinginkan, dan 2 basic attack berikutnya akan mendapatkan extra damage 10%. Ketika peluru dari skill 1 mengenai lawan, cooldown dari skill ini akan berkurang sebesar 0.5 detik

Skill Ultimate Granger – Death Sonata

Skill 3 Death Sonata

Granger mengubah biolanya menjadi Supper Cannon dan mengisinya dengan 3 Super Bullet. Lalu Granger akan menembakkan 2 Super Bullet yang hanya berlaku kepada hero lawan saja.

Ketika mengenai hero lawan pertama, Super Bullet akan meledak, memberikan 120(+100% Total Physical ATK) Phsysical Damage kepada lawan dan menyebabkan efek Slow sebesar 80%. Setiap kali Granger menembakkan 1 Super Bullet, dia dapat berpindah ke lokasi lain.

Itulah build Granger tersakit 2022 mulai dari equipment atau item, emblem dan spell serta pembahasan skill Granger terbaru. Baiklah, sekian saja artikel build tersakit hero Granger ini, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Artikel terkait
Tinggalkan komen